Beredar video dengan narasi klarifikasi Bu Guru Salsa Jember yang viral pap aset ke pacar online.
Dalam konten yang diunggah akun sissalsaa_cc ditampilkan slide foto screenshot IG story dari akun Salsabilaa Rahma, ‘’Klarifikasi Sissalsaaa,’’ tulis akun tersebut.
Salah satu poin yang jadi sorotan adalah akun yang mengatas namakan Salsa ini mengaku kesepian dan rindu berpacaran.
''Bulan November 2024, pelatihan ibuku berakhir. Aku tidak sesibuk sebelumnya dan rasa kesepianku kembali menghampiri,'' katanya.
''Dan rasa capek karena pikiran sudah benar-benar terpakai selama 6 bulan secara intens di luar pekerjaanku sehari-hari. Selain mengajar, aku juga masih kuliah, bisa dibayangkan secapek apa aku menjalani peran itu selama 6 bulan,'' sambungnya.
Di saat rapuh tersebut, akun diklaim milik Bu Guru Salsa ini mengaku mulai membuka hati lagi.
''Aku rindu akan pasangan di kala itu. Bermula di awal November mulailah aku mencoba membuka hati untuk orang-orang yang mau mendekatiku, jelas saja banyak yang chat di IG, termasuk pelaku ini,'' katanya.
Nah, berdasarkan postingan dari akun tersebut, berikut klarifikasi Salsa selengkapnya;
Sumber foto; Tiktok sissalsaa_cc
0 Komentar